Our amazing new site will launch in

Minggu, 03 November 2013

Tata Cara dan Aturan Penulisan LKIS 2013

Persyaratan

  1. Berstatus sebagai siswa atau pelajar SMA/SMK/MA di wilayah Jawa Timur(Scan identitas pelajar untuk dilampirkan via email)
  2. Melampirkan identitas peserta yang diketahui oleh pimpinan sekolah yang bersangkutan(scan untuk di lampirkan via email)
  3. Setiap sekolah maksimal mengirimkan 5(lima) karya ilmiah
  4. Peserta lomba adalah perorangan atau kelompok maksimal 3(tiga) siswa


Ketentuan Karya Ilmiah
  1. Judul tulisan mengacu pada topik yang telah ditentukan, dilaksanakan dengan metode ilmiah, dan ditulis dengan kaidah penulisan yang benar dengan menggunakan template yang telah di tentukan, yaitu: Sampul (terdiri dari judul, logo sekolah, nama penulis, dan tahun, Penulisan abstrak tidak lebih dari 300 kata, Subtansi. - Hasil penelitian (terdiri dari pendahuluan, tinjauan pustaka, metode, pembahasan, simpulan dan referensi) - Gagasan atau pemikiran(terdiri dari pendahuluan, tinjauan pustaka, pembahasan, penutup, referensi)
  2. Diketik dengan jarak 1,5 spasi, jenis huruf Times New Roman, font size 12pt, menggunakan bahasa Indonesia yang baik dan benar. Jumlah halaman 10-15 halaman(terdiri dari pendahuluan sampai referensi/daftar pustaka. Sampul, Kata Pengantar, Daftar isi tidak termasuk dalam halaman ini).
  3. Karya ilmiah beserta persyaratannya dikirim secara elektronik ke lkis.trunojoyo@gmail.com dan lkis@trunojoyo.ac.id
  4. Karya ilmiah yang masuk akan dievaluasi oleh reviewer untuk menentukan 10(sepuluh) karya ilmiah yang dipresentasikan ( 5(lima) karya ilmiah kategori IPA dan 5(lima) karya ilmiah kategori IPS & Bahasa). Pengumuman finalis dapat dilihat pada situs http://lkis.trunojoyo.ac.id
  5. Finalis akan diundang ke Universitas Trunojoyo Madura untuk mepresentasikan karya ilmiahnya yang didampingi oleh satu orang pendamping.
  6. Pemenang lomba karya ilmiah diumumkansaat presentasi atau dapat dilihat pada situs htt://lkis.trunojoyo.ac.id

Lomba Karya Ilmiah Siswa Universitas Trunojoyo Madura

About Me

LKIS Universitas Trunojoyo. Diberdayakan oleh Blogger.

Blog Archive

Tentang LKIS

Lomba Karya Ilmiah Siswa(LKIS) adalah lomba yang dilakasanakan setiap tahun oleh Universitas Trunojoyo Madura. Ditujukan khusus untuk siswa-siswi SMA/MA/SMK untuk memberikan sumbangsih ilmu pengetahuan dan mendorong siswa-siswi berfikir kreatif dan inovatif.
Mengangkat tema "Kreatifitas & Inovasi untuk Meningkatkan Daya Saing Bangsa" dan membagi menjadi beberapa topik/bidang sebagai berikut:
1. Teknlogi
2. Ekonomi
3. Sosial, Hukum & Budaya
4. Pendidikan
5. Pertanian

Cari Referensi Karya Ilmiah dari Wikipedia

Hasil penelusuran

Fan Page LKIS

PANITIA LKIS

Gedung Rektorat Lantai 4
Universitas Trunojoyo Madura
Jl. Raya Telang PO.BOX 2 Kamal Bangkalan
69162 Jawa Timur
Email:
lkis@trunojoyo.ac.id atau lkis.trunojoyo@gmail.com
Website:
http://lkis.trunojoyo.ac.id
Facebook Fans Page:
LKIS Universitas Trunojoyo
Contact Persons:
- Encik M.Fauzan
082 131 888 007
- Alfian Qomaruddin 085 655 060 525
Poster LKIS 2013

Online Support

Kritik dan Saran

Nama

Email *

Pesan *